File Soal : Tema 4 Subtema 1 Edisi Revisi
Judul : Sehat Itu Penting - Peredaran Darahku Sehat
Kelas : 5 (lima) SD/MI
Semester : 1 (Ganjil)
Tahun Ajaran : 2019/2020
Di bawah ini adalah naskah soal ujian kelas 5 semester 1 untuk tahun ajaran 2019/2020 edisi revisi terbaru. Berikut cuplikan naskah soalnya :
#.
Organ manusia yang berfungsi memompa darah ke seluruh
tubuh adalah ....
a.
paru-paru
b. hati
c.
jantung
d. ginjal
#.
Berikut merupakan fungsi darah, kecuali ....
a.
pembunuh kuman penyakit
b.
mengangkut oksigen dan sari-sari makanan
c.
penjaga suhu tubuh agar tetap stabil
d.
sebagai alat gerak aktif
#.
Dibawah ini yang merupakan peredaran darah kecil adalah
....
a.
jantung ® paru-paru ® jantung
b.
jantung ® seluruh tubuh ® jantung
c.
jantung ® seluruh tubuh kecuali paru-paru ® jantung
d.
jantung ® paru-paru ® seluruh tubuh ® jantung
#.
Pembuluh darah nadi yang terbesar disebut ....
a. arteri
b. aorta
c.
vena
d. balik
#.
Pada sistem peredaran darah, darah yang menuju paru-paru
banyak mengandung ...
a.
oksigen
b. nitrogen
c.
karbondioksida
d. karbonmonoksida
#.
Berikut yang bukan
merupakan ciri-ciri pantun adalah ....
a.
terdiri dari empat baris
b.
baris kedua dan ketiga merupakan isi
c.
setiap baris terdiri dari 8 - 12 suku kata
d.
baris ketiga dan keempat merupakan isi
#.
Berikut yang menunjukkan interaksi individu dengan
kelompok adalah ....
a.
guru melakukan tanya jawab dengan murid-muridnya
b.
interaksi antara ibu dengan salah satu anaknya
c.
debat antara kelompok A dan kelompok B
d.
interaksi antara sopir angkutan dengan keneknya
#.
Teori sosial budaya di Indonesia yang berlaku di
masyarakat, kecuali ....
a.
musyawarah
b. paternalistik
c.
gotong royong
d. kekeluargaan
#.
Cara mempertahankan budaya dan sosial Bangsa Indonesia
adalah .....
a.
menghindari interaksi dengan kelompok lain
b.
membiasakan interaksi yang mengarah ke perpecahan
c.
tidak pernah mengikuti kegiatan kerja bakti
d.
membiasakan tolong menolong antarwarga masyarakat
Download Soal Tematik Kelas 5 SD/MI Semester 1
Tema 4 Sehat Itu Penting
Subtema 1 Peredaran Darahku Sehat
Download Kunci JawabanTematik Kelas 5 SD/MI Semester 1
Tema 4 Sehat Itu Penting
Subtema 1 Peredaran Darahku Sehat