TEMA 2 - PERSATUAN DALAM PERBEDAAN
SUBTEMA 2 : BEKERJA SAMA MENCAPAI TUJUAN
Kelas 6 Semester 1 PH PTS UTS PAS GANJIL SEMESTER 1 2018 / 2019
1. Setelah
Indonesia merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945, Pasukan Belanda kembali datang
ke Indonesia. Sikap Bangsa Indonesia ....
a.
Menerimanya
dengan tangan terbuka
b.
Menentangnya
dan melakukan perlawanan
c.
Mengajaknya
bekerja sama di bidang militer
d.
Membantu
Belanda mengalahkan pasukan Inggris
2. Puncak
pertempuran Surabaya melawan Inggris adalah terbunuhnya pemimpin pasukan sekutu
yang bernama .....
a.
Bridgen
Mallaby
b.
Brigjen
Bethel
c.
Kolonel
Huiyer
d.
Bridgen
T.E.D Kelly
3.
Gambar
di samping adalah tokoh yang mengobarkan semangat perjuangan rakyat Surabaya
melalui pidato-pidatonya, yaitu ....
a.
Sukarni
b.
Sudirman
c.
Bung
Tomo
d.
Muhammad
Toha
4.
Tokoh
yang memimpin pasukan TKR dalam pertempuran Ambarawa adalah ....
a.
Brigadir
Bethell
b.
Ir.
Soekarno
c.
Kolonel
Soedirman
d.
Bung
Tomo
5.
Berikut
merupakan hasil dari Konferensi Meja Bundar, kecuali ....
a.
RIS
mengembalikan hak Belanda
b.
Akan
dibentuk Uni Indonesia-Belanda
c.
Belanda
mengakui RIS sebagai negara merdeka dan berdaulat
d.
Dihapusnya
hutang-hutang Republik Indonesia Serikat
6. Perundingan
yang dilakukan Indonesia dan Belanda di atas kapal milik Amerika Serikat adalah
....
a.
Perjanjian
Linggarjati
b.
KMB
c.
Perjanjian
Renville
d.
Perjanjian
Roem Royen
7.
Kemerdekaan
dapat diraih Bangsa Indonesia karena adanya ....
a.
Bantuan
dari negara asing
b.
Rasa persatuan
dan kesatuan
c.
Senjata
modern yang digunakan para pejuang
d.
Pemimpin
yang tegas dan ditakuti oleh bangsa lain
8. Semboyan
yang digunakan oleh para pejuang untuk meningkatkan semangat persatuan dalam
meraih kemerdekaan pada masa penjajahan adalah ....
a.
Bersatu
kita teguh, bercerai kita runtuh
b.
Bhinneka
Tunggal Ika
c.
Maju
tak gentar membela yang benar
d.
Maju
terus pantang mundur
9. Kerja
sama dan persatuan sangat penting dalam kehidupan sehari-hari karena dapat ....
a.
Memupuk
rasa perselisihan
b.
Mempererat
tali silaturahmi dan kekeluargaan
c.
Meningkatkan
penghasilan dan kemakmuran
d.
Membuat
bangsa lain takut terhadap kita
10. Wilayah Indonesia yang diakui Belanda dalam
perundingan Linggajati adalah ....
a.
Sumatera,
Jawa, dan Madura
b.
Sebagian
Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur dan Sumatera
c.
Seluruh
Indonesia kecuali Irian Barat
d.
Seluruh
wilayah nusantara di Indonesia
11. Ciri-ciri habitat asli hewan seperti pada
gambar di samping adalah ....
a.
Lembab
dan berlumpur
b.
Panas
dan kering
c.
Banyak
ditumbuhi tanaman merambat
d.
Banyak
ditumbuhi rumput dan semak-semak
12. Bebek memiliki jari kaki berselaput. Fungsi
ciri khusus tersebut adalah ....
a.
Untuk
mencengkeram mangsanya
b.
Untuk
alat pertahanan diri dari serangan musuh
c.
Untuk
memudahkan berenang dan berjalan di lumpur
d. Untuk
memudahkan mengais makanan yang ada di dalam tanah berlumpur
Selengkapnya, Download Soal Ujian Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan
Kelas 6 SD/MI Semester Ganjil Kurikulum 2013 Terbaru Tahun 2018 / 2019
klik disini
Download Kunci Jawaban Soal Tema 2 Subtema 2 Kelas 6 SD/MI Semester 1
Edisi Revisi 2018
klik disini
Download Buku Siswa Kelas 6 Semester 1 Edisi Revisi 2018 Klik disini
Download Buku Guru Kelas 6 Semester 1 Edisi Revisi 2018 Klik disini